Uji Reliabilitas


Apabila selesai uji validitas, dilanjutkan uji reliabilitas. Reliabilitas instrumen adalah instrumen mempunyai konsistensi, dapat dipercaya untuk digunakan sebagai pengumpul data karena instrumen tersebut sudah baik. Kuesioner tidak bersifat tendensius mengarahkan responden untuk memilih jawaban-jawaban tertentu. Jika datanya memang sesuai dengan kenyataannya, maka berapa kali pun diambil tetap akan sama. Alat ukur kuesioner yang baik bila alat itu dalam mengukur suatu gejala pada waktu yang berlainan senantiasa menunjukkan hasil yang sama. Jadi alat yang reliabel secara konsisten memberi hasil ukuran yang sama.
Uji reliabilitas dapat dilakukan dengan beberapa cara. Salah satunya adalah rumus Alpha. Penggunaan rumus Alpha didasarkan atas pertimbangan bahwa rumus ini dapat digunakan untuk menguji reliabilitas instrumen yang skornya berbentuk skala ordinal


Leave a Reply